Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

nama pelabuhan di medan

namnya adalah pelabuhan belawan .
Pelabuhan Belawan adalah pelabuhan yang terletak di kota Medan, Sumatera Utara, Indonesia dan merupakan pelabuhan terpenting di pulau Sumatera.
Pelabuhan Belawan adalah sebuah pelabuhan dengan tingkat kelas utama yang bernaung di bawah PT. Pelabuhan Indonesia I. Koordinat geografisnya adalah 03°47′LU 98°42′BT (03º 47’ 00” LU dan 98” 42” BT).

INFORMASI UMUM
ALAMAT PELABUHAN
1. Alamat PELABUHAN : CABANG BELAWAN
Kelurahan : Belawan Bahagia
Propinsi : Sumatera Utara
Home page :
E-mail : webmaster@belawan port.coid
2. Status Pelabuhan : Umum
3. Jenis Pelabuhan : Konvensional
4. Alamat : Jl.Sumatera No.1 Belawan
5. Kode Pos : 20411
6. Telepon : 061-6941919/6941720
7. Faximile : 061-6941300
8. Telex/VHF : -
9. S S B :
- Nama Stasiun : -
- Frequensi (KHZ/MHZ) : -
10. Kelas Pelabuhan : Utama
11. Kepanduan : -
+Rinal Purba

POSISI DAN WILAYAH KERJA PELABUHAN
A. KANTOR PELABUHAN : CABANG PELABUHAN BELAWAN
Posisi : 03' 47' 00” LU / 98' 42' 00” BT
B WILAYAH / SATUAN KERJA:
a. Perwakilan Pangkalan Susu/Brandan
b. Perwakilan Kuala Tanjung
C ANAK PERUSAHAAN / AFILIASI BISNIS :
1. Unit Usaha Terminal Petikemas
2. Unit Usaha Galangan Kapal
3. RS.Umum Pelabuhan Medan
4. Balai Pendidikan dan Latihan
D DUKS :
1. PTSemen Andalas
2. PTPertamina (Persero)
3. PT Indonesia Asahan Alumunium

FASILITAS DAN PERALATAN PELABUHAN
PELABUHAN BELAWAN
DERMAGA
Nama :Serbaguna / Multipurpose berth
Panjang :1.669,74 M
Kedalaman :8,5 MLWS
Kapasitas :7.000 Ton
Nama :Curah cair / Liquid Bulk
Panjang :775 M
Kedalaman :8,5 MLWS
Kapasitas :4.000 TonNama : Pelayanan BBM / Fuel Jelly
Panjang : 94,37 M
Kedalaman : 8,5 MLWS
Kapasitas : 7.000 Ton
Nama : Terminal Ferry
Panjang : 115 M
Kedalaman : 8,5 MLWS
Kapasitas : 7.000 Ton
Panjang : 12 Mil
Lebar : 100 M
Kedalaman : 10,5 MLWS
2
Luas : 4.075.000 M
Kedalaman : 6 10 MLWS
2
Luas : 75.858,95 M
2
Luas : 136.317 M
2
Luas : 3.577 M
Kapasitas : 3.100 orang
ALUR PELAYARAN
KOLAM PELABUHAN
GUDANG
LAPANGAN PENUMPUKAN
TERMINAL PENUMPANG
Pelabuhan BelawanSEJARAH / HIRARKI PERAN DAN STATUS PELABUHAN
MASTER PLAN PELABUHAN
LISTRIK
AIR
PERALATAN BONGKAR MUAT
Pelabuhan Belawan berada di dalam wilayah Kotamadya Medan yang terletak + 27
KM dari Pusat Kota, dimana juga terletak di Muara Sungai Belawan sepanjang
pantainya labil dan berlumpur. Pengendapannya / sedimentasi rata-rata 3 Cm / hari
dipengaruhi oleh Sungai Belawan dan Sungai Deli.
Kecepatan arus juga dipengaruhi oleh kedua sungai tersebut ditambah dengan
keberadaan Selat Malaka. Faktor musim juga mempengaruhi arah arus demikian
juga kecepatannya. Dimana kecepatan arus pada saat tertinggi yaitu mencapai 3 Knot
dan terendah 0.2 Knot
Untuk pasang Surut dengan air tertinggi : 3,30 MLWS, air tinggi: 2,40 MLWS, air
terendah: 0,50 MLWS, waktu tolak GMT + 07” dan sifat pasut : Harian ganda
beraturan.
Dalam proses, Belum ada
PLN : 3.465, 1.040, 1.110 Kva
Instalasi sendiri : 750, 150, 126 Kva
PAM : 5 Unit = 60 Ton/jam, 4 Unit=40 Ton/Jam,
1 Unit=35 Ton/Jam, 1 Unit = 30 Ton/Jam
Instalasi sendiri : 1 Unit=1.000 M3/Menit, 1 Unit=500 M3/Menit
2 Unit=270 M3/Menit, 2 Unit=120 M3/Menit
1 Unit=100 M3/Menit.
a. Ganco
b. Jala-jala
c. Lori
d. Mobile Crane = 3 Unit=40 Ton
e. Forklift = 9 Unit=15 Ton

sumber dinas perhubungan .

Anton Firtana
Anton Firtana SEO Editor

Posting Komentar untuk "nama pelabuhan di medan"